Tag: Pemilu Legislatif (Pileg) 2024
DENPASAR, NusaBali - Anak Agung Istri Paramita Dewi menjadi srikandi new comer (pendatang baru) PDIP yang lolos DPRD Provinsi Bali dari daerah pemilihan (Dapil) Kota Denpasar pada Pemilu Legislatif (Pileg) 2024. Putri dari politisi senior PDIP yang anggota DPR RI tiga periode (2004-2009, 2009-2014 dan 2019-2024), I Gusti Agung Rai Wirajaya ini berhasil meraup 23.203 suara.
TABANAN, NusaBali - PDIP dipastikan akan kembali menguasai kursi DPRD Tabanan hasil Pemilu Legislatif (Pileg) 2024. Bahkan diprediksi raihan kursi akan naik menjadi 30 kursi dari total 40 kursi DPRD Tabanan. Sementara pada Pileg 2019 PDIP berhasil menempatkan 28 wakilnya di DPRD Tabanan. Sejumlah caleg pendatang baru (New Comer) pun diprediksi akan lolos.
Topik Pilihan
-
-
-
-
-
Badung 19 Dec 2024 DiskopUKMP Badung Siap Gelar Operasi Pasar
-
Badung 19 Dec 2024 BPKAD Badung Tegaskan Sudah Transfer
-
-
-
Berita Foto
Menyongsong Libur Nataru
Pemasangan Biopori ‘Anti Banjir’
Air Mancur Tukad Badung ‘Macet’
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Ada atau Tidak Ada?
yeyaṃ prete vicikitsā manuṣye- ‘stītyeke nāyamastīti caike, etadvidyāmanuśiṣṭastvayā’haṃ varāṇāmeṣa varastṛtīyaḥ. (Kathopanishad, 1.1.20)